Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

TOPOLOGI JARINGAN

Gambar
Pengertian Topologi Jaringan Secara sederhana, pengertian topologi jaringan komputer adalah metode atau cara yang digunakan agar dapat menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya. Struktur atau jaringan yang digunakan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya bisa dengan menggunakan kabel ataupun tanpa kabel ( nirkabel ). Pada pelaksanaannya, ada beberapa macam topologi pada suatu jaringan komputer yang digunakan sesuai dengan skala jaringan, tujuan, biaya, dan penggunanya. Beberapa macam topologi tersebut adalah topologi ring, topologi bus, topologi star, topologi mesh, dan topologi tree. Pengertian Topologi Jaringan Menurut Para Ahli Beberapa ilmu di bidang teknologi informasi pernah menjelaskan tentang pengertian topologi dalam jaringan komputer tersebut, diantaranya adalah: 1. Zymon Machajewski Menurut Zymon Machajewski pengertian topologi jaringan adalah seperangkat komputer yang saling terhubung secara bersamaan satu dengan lainnya dengan tujuan utama, yak